mengenal kota bekasi lewat kemacetan dan jalanan yang rusak


kota bekasi adalah kota yang sangat besar, kota ini juga merupakan tempat saya menuntut ilmu di sebuah perguruan tinggi swasta.

di kota ini pula saya mengenal kemacetan yang sangat parah dibandingkan dengan tempat tinggal saya yaitu jakarta.

di jakarta memang sering terjadi kemacetan tapi tidak separah seperti di bekasi, sudah dipusingkan dengan kemacetan kota ini juga dipusingkan dengan jalanan berlubang yang sangat banyak dan dalam-dalam, hampir saja saya masuk lubang tsb saat mengendarai motor saya. jika masuk lubang tsb pasti saya akan terjatuh.

jalanan yang mengalami kerusakan yang parah adalah pas keluar dari pintu tol bekasi timur da perempatan belok kanan kearah tambun selatan. di daerah tsb jalanannya bukan disebut rusak lagi tapi ancur dan berdebu pula.

 

  1. Tinggalkan komentar

Tinggalkan komentar